Perda Kab Siak Nomor 20 Tahun 2007 Tentang Pedoman Pembentukan Dan Mekanisme Penyusunan Peraturan Desa

PEDOMAN PEMBENTUKAN DAN MEKANISME PENYUSUNAN PERATURAN DESA

PERDA NO.20 TAHUN  2007

PERATURAN DAERAH KABUPATEN SIAK NOMOR 20 TAHUN 2007 TENTANG PEDOMAN PEMBENTUKAN DAN MEKANISME PENYUSUNAN PERATURAN DESA

ABSTRAK

:

balrwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 62 Peraturan Pemerintah Nomot 72 Tahun 2005 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 158, Tambahan Lembaran Negara Republik Indinesia Nomor 4587) perlu ditetapkan dengan Peraturan Daerah tentang Pedoman Pembentukan Mekanisme Penyusunan Peraturan Desa

Dasar hukum : Undang-Undang Nomor 53 Tahun 1999; Undang-Undang Nomor  10 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004; Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004; Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005; Peraturan Pemerinta Nomor 79 Tahun 2005; Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007; Permendagri Nomor 17 Tahun 2006; Permendagri Nomor 17 Tahun 2006; Kepmendagri Nomor 23 Tahun 2007

Peraturan Daerah Ini Mengatur tentang Pedoman pembentukan dan mekanisme Penyusunan peraturan desa dengan Sistimatika:

1.       Ketentuan Umum

2.       Peraturan dan materi peraturan desa

3.       Persiapan dan pembahasan

4.       Mekanisme Pengesahan dan Penetapan

5.       Pelaksanaan

6.       Pembinaan dan Pengawasan

7.       Ketentuan Lain-lain

8.       Ketentuan Penutup

STATUS

:

Mulai berlaku pada tanggal diundangkan

Diundangkan di Siak Sri Indrapura pada tanggal 6 September 2007
CATATAN

:

[Download Perda]