Peraturan Daerah Kabupaten Indragiri Hulu Nomor 4 Tahun 2007 Tentang Pokok-Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah

POKOK-POKOK PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH

PERDA NO.4 TAHUN 2007

PERATURAN DAERAH KABUPATEN INDARGIRI HULU NOMOR 4 TAHUN 2007 TENTANG POKOK-POKOK PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH

ABSTRAK

:

Bahwa untuk menindaklanjuti Pasal 151 ayat (1) Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 58 Tahun 2005 Tentang Pengelolaan Keuangan Daerah perlu membuat ketentuan tentang pokok-pokok pengelolaan keuangan daerah

Dasar hukum : UU No.6 Tahun 1965; UU No.11 Tahun 2003; UU No.17 Tahun 2003; UU No.1 Tahun 2004; UU No.10 Tahun 2004; UU No.32Tahun 2004; UU No.33 Tahun 2004; UU No.36 Tahun 2004; PP No.84 Tahun 2001; PP No.58 Tahun 2005; Kepres No.72 Tahun 2004; Keprmendagri No.131.24-552; Permendagri No.13 Tahun 2006; Perda No. 01 Tahun 2001; Perda no.05 tahun 2007

Peraturan Daerah ini mengatur tentang pokok-pokok pengelolaan keuangan daerah dengan sistematika sebagai berikut:

1.       Ketentuan umum

2.       Kekuasaan Pengelolaan Keuangan Daerah

3.       Azas umum dan struktur APBD

4.       Penyusunan rancangan APBD

5.       Penetapan APBD

6.       Pelaksanaan APBD

7.       Perubahan APBD

8.       Pengelolaan kas

9.       Penatausahaan keuangan daerah

10.    Akuntasi keaungan daerah

11.    Pertanggung jawaban pelaksanaan APBD

12.    Pembinaan dan pengawasan pengelolaan keuangan daerah

13.    Pengelolaan keuangan badan pelayanan umum daerah

14.    Pengaturan pengelolaan keuangan daerah

15.    Ketentuan Peralihan

16.    Ketentuan penutup

STATUS

:

Mulai berlaku pada tanggal diundangkan

Diundangkan di Rengat  pada tanggal 5 April 2007
CATATAN

:

[Download Perda]